29 July 2016

Yang Menarik Tentang Samsung Galaxy J1, J5 Dan J7

Kelebihan Samsung Galaxy J1

Skrin 4.5 inchi
Samsung Galaxy J1 hadir dengan desing body yang cukup style sedikit lebih segar jika dibandingkan dengan siri Galaxy sebelumnya. Smartphone murah Samsung ini juga menggunakan layar yang berukuran cukup besar yaitu 4.5 inchi.

Kamera 5 MP
Kelebihan Samsung Galaxy J1 yang paling ditonjolkan adalah kamera utama sebesar 5 MP lengkap dengan fitur LED Flash dan autofokus. Tak heran jika hasil jepretan Galaxy J1 ini cukup bagus. Sedangkan di bagian depan mengandalkan kamera 1,3 MP.
Dual SIM
Kelebihan lain yang ditawarkan oleh Samsung Galaxy J1 adalah adanya dukungan Dual SIM on yang sudah mendukung jaringan 3G HSDPA. Dibandingkan dengan seri smartphone dual SIM lain dari Samsung, Harga Galaxy J1 ini tentu relatif lebih murah.

Kelebihan Samsung Galaxy J5


Kamera berlensa 13 MP
Untuk yang gemar bergambar, Samsung Galaxy J5 sudah melengkapi diri dengan kamera utama berlensa 13 MP yang dilengkapi dengan LED Flash dan Autofacus. Selain itu fungsinya bisa berubah menjadi perekam video dengan kualitas Full HD 1080p. Untuk mereka yang selalu berfoto selfie, sudah ada kamera berlensa 5 MP di bagian depan yang nantinya bisa diubah menjadi sarana video call.

Fitur penyimpanan Galaxy J5
Dengan dukungan memori internal 8 GB, pengguna dimudahkan untuk menyimpan beberapa aplikasi penting dan bisa dimaksimalkan untuk menyimpan foto dan video melalui memori eksternal berkapasitas maksimal 64 GB.

Baterai Galaxy J5
Samsung Galaxy J5 sudah dilengkapi dengan daya baterai berkapasitas 2600 mAh yang dioptimasi dengan fitur penghemat baterai milik Android Lollipop sehingga meski terlihat kecil namun tetap hemat digunakan dalam jangka waktu tertentu.

Kelebihan Samsung Galaxy J7

  • Menggunakan Android OS v6.0 Marshmallow.
  • 5.5-inci skrin Super AMOLED yang cukup selesa untuk aktiviti harian seperti menonton video atau bermain permainan.
  • Penyokong-SIM Dual keupayaan siap sedia.
  • Menyokong rangkaian LTE 4G. Hexa-core CPU Snapdragon 650 1.8 GHz. 3 GB RAM.
  • Kapasiti storan dalaman 16 GB.
  • Slot MicroSD sehingga 128 GB.
  • Top 13 MP kamera lengkap dengan autofocus dan LED flash.
  • 5 MP kamera hadapan untuk menyokong aktiviti-aktiviti dan groovie mengambil gambar diri sendiri.
  • Bateri 3300 mAh.





 

No comments:

Post a Comment